Teaching Factory Jurusan Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM)
Senin, 30/10/23. Membukaan Teaching Factory bersama PT.Wahana (Ahass Kencana Abadi Motor 1) yang berlangsung selama 1 minggu, yang diikuti seluruh siswa dari kelas 12 TBSM. Pada Teaching Factory kali ini bertujuan agar siswa dapat menyerap ilmu yang diberikan oleh pemateri, serta apa saja yang akan dilakukan untuk persiapan kerja ketika siswa sudah lulus.
Bengkel honda kencana abadi motor 1 adalah salah satu showroom Honda terpopuler di Jakarta Barat. Jl.Prepedan Raya.8B RT 05 RW 013 kalideres-tegalalur, RT.6/RW.13, Kamal, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11820, Indonesia
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PELATIHAN JURUSAN TBSM TENTANG SAFETY RIDDING OLEH AHASS
Kegiatan pelatihan ini agar siswa mendapatkan bekal untuk nanti ketika ingin membuat sebuah SIM untuk berkendara dan melatih fokus siswa terhadap jalur-jalur test safety ridding
Kunjungan PT. HONDA MAKMUR SEJATI JATAKE
Dalam acara WBI ( wahana berbagi ilmu )
Jurusan Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM)
Teknik dan Bisnis Sepeda Motor (TBSM) adalah salah satu cabang ilmu teknik mesin yang mempelajari tentang bagaimana merancang, membuat dan mengembangkan alat-alat transportasi


